08/10/10

Apa itu SEO???

Saat ini sebagian orang pasti sudah mengenal apa itu SEO atau bahkan ada yang belum kenal sama mas SEO :)

"Apa sebenarnya yang dimaksud dengan SEO ini?"

SEO=> Search Engine Optimization atau apabila diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia dapat diartikan dengan sebutan "Optimasi Search Engine",merupakan suatu metode untuk mengoptimasi suatu website ataupun blog yang kita miliki untuk bisa menempati posisi-posisi teratas pada mesin pencari di internet untuk kata kunci-kata kunci tertentu yang sudah kita targetkan.

Mesin pencari sendiri merupakan sebuah website yang biasa kita manfaatkan untuk menemukan informasi-informasi tertentu di internet, seperti Google Search, Yahoo Search, MSN dan masih banyak lagi.

"Mengapa SEO menjadi begitu penting untuk di pelajari bagi seorang pebisnis online?"

Kuncinya sebenarnya ada di Traffic,semakin website atau blog yang kita miliki berada di posisi papan atas hasil pencarian untuk kata kunci-kata kunci tertentu yang kita inginkan,maka diharapkan website atau blog tersebut akan mendapatkan limpahan pengunjung dari search engine.

Bayangkan ketika anda membuat sebuah website atau blog misalnya tentang liontin emas yang telah di optimasi secara khusus untuk search engine,sehingga ketika setiap orang mengetikkan kata kunci "liontin emas" di Google misalnya,maka website atau blog anda tersebut berada di halaman pertama hasil pencarian. Hal ini tentu akan berimbas besar juga terhadap tingkat penjualan produk anda nantinya...

Nah bagaimana caranya mengoptimalkan website atau blog agar sesuai dengan SEO..kita sambung laen waktu y :)

6 komentar:

Anonim mengatakan...

kenapa ya rata2 tiap lihat blog orang pasti berkaitan dengan bisnis online? dan rata2 posting tentang SEO atau ppc? dulu saya pernah ikut coba iklan google adsense, tapi naiknya lama banget jadi ga saya terusin.

--

Guntur E.C on 9 Oktober 2010 pukul 13.34 mengatakan...

@kevinist :Klo saya pribadi,saya memang dari dulu pingin belajar untuk berbisnis..seperti ada sebuah tantangan menarik bagi saya sendiri. Banyak hal baru yang bisa saya pelajari dari bisnis online ini. Yang terpenting buat saya adalah ilmunya,yang dulu tidak tau apa2 sekarang jadi lbh sdkt tau...masih sdkt sih :)
Masalah SEO sndri saya jg baru tau bhw memang sgt pntg bagi orang yg bnr2 terjun di dunia bisnis palagi dgn persaingan skrg ini. Mk itu banyak org yg membahas mslh SEO ini.
Tetap semangat bro,malah sayang banget kalo gak diterusin palagi uda dapat dr adsense..gak semuanya blog/website bs pasang adsense lho :)
Naik apa gak sebenarnya kalo kita kelola blog/website tsbt dgn enjoy..saya rasa bkn suatu maslh yg harus ditakutkan. Jujur saja saya pun jg g masalahin ini blog naik pa ga..hehehehe,yg pntg enjoy aja..ada ide ya ditulis..g ada ide ya tidur z dl,sp tau dlm mimpi ada ide :)

Anonim mengatakan...

mantap bro sarannya. kemarin saya cek akun adsense saya udh di suspended ma google. katanya gara2 gak pernah aktif. jadi semangat lagi nih buat ngeblog. thanks bro buat sarannya

--
kevinist
mr-kevinist.blogspot.com

Niche on 31 Maret 2011 pukul 23.53 mengatakan...

Nice to be here,, Thank you

Yahoo US News on 13 April 2013 pukul 18.19 mengatakan...

This is a smart blog. I mean it. You have so much knowledge about this issue, and so much passion. You also know how to make people rally behind it, obviously from the responses. Youve got a design here thats not too flashy, but makes a statement as big as what youre saying. Great job, indeed.

US News on 27 September 2014 pukul 16.41 mengatakan...

I got what you intend, thanks for putting up.

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 

GEO

Followers

Nongkrong Online Copyright © 2009 WoodMag is Designed by Ipietoon for Free Blogger Template